Kategori A :
Pertandingan robot beroda untuk meniti garis (Line Follower Robot / LFR) dan pemadam
api dengan konstruksi automatisasi tanpa mikrokontroler bagi peserta dari
pelajar SMA/SMK atau sederajat pada
tahun 2013 kategori ini dimungkinkan
bagi peserta SMP yang mampu dan berminat.
Kategori B :
Pertandingan robot beroda untuk penjejak cahaya (Light Survielance Robot / LSR) dan
pemadam api dengan konstruksi manual tanpa mikrokontroler bagi peserta dari
pelajar SMP atau sederajat.
Kategori C :
Pertandingan robot beroda untuk meniti garis (Line Follower Robot / LFR) dan pemadam
api yang konstruksinya sudah menggunakan automatisasi dengan aplikasi
mikrokontroler, bagi
pelajar SMA/SMK sederajat.
Kategori D :
Pertandingan robot beroda kendali cahaya dengan sistem saling dorong antar robot hingga keluar arena, bagi pelajar SMP dan SMA/K sederajat.
Kategori E :
Pertandingan robot beroda untuk penjejak cahaya (Light Survielance Robot / LSR) dengan konstruksi manual tanpa mikrokontroler bagi peserta dari pelajar SD atau sederajat.
Kategori Robot Inovasi Terbaik :
Untuk robot dengan inovasi terbaik di kelas A dan B
SEGERA DAFTARKAN ROBOTMU...
selamat malam admin ..
BalasHapussaya siswa dari smp n 3 yk .
saya ingin bertanya .. apakah pihak taman pintar masih punya vidio saat final robot pintar kategory B ? (cuwo ribo I melawan cuwo robo II) jika punya mohon bantuannya unntuk upload ke youtube agar saya bisa menonton , karna ada tugas dari sekolah ..
terimakasihh :)